peres

pe.res
Adjektiva (kata sifat) penuh sekali hingga rata dengan tepinya (bibirnya); kancap

peresapan

pe.re.sap.an
Nomina (kata benda)
(1) proses, cara, perbuatan meresap(kan);
(2) tempat untuk meresapkan air buangan (saluran) di dalam tanah: dibuat peresapan dekat kamar mandi

peresau

pe.re.sau
Nomina (kata benda) telur buaya

peresih

pe.re.sih
Adjektiva (kata sifat) Arkais (tidak lazim) (putih) bersih

peresmian

pe.res.mi.an
Nomina (kata benda) proses, cara, perbuatan meresmikan pengumuman (penetapan, pelantikan, pengangkatan, dan sebagainya) yang resmi: peresmian berlakunya ejaan yang disempurnakan

perestroika

pe.res.tro.i.ka
pembaruan dalam berbagai bidang politik, ekonomi, sosial

peretakan

pe.re.tak.an
Nomina (kata benda)
(1) proses, cara, perbuatan meretakkan atau membuat retakan;
(2) [Pet]penerapan tekanan hidraulis pada formasi untuk menciptakan retakan-retakan sehingga minyak dan gas dapat mengalir ke dalam sumur

peretas

pe.re.tas
Nomina (kata benda)
(1) orang yang meretas jalan dan sebagainya;
(2) alat yang dipakai untuk meretas sesuatu

peretasan

pe.re.tas.an
Nomina (kata benda) perlakuan pendahuluan untuk memperlunak atau menipiskan kulit benih

peretel

pe.re.tel
Verba (kata kerja) lepas; copot; luruh