erosi pertanian

erosi yang disebabkan oleh peningkatan aliran permukaan, angin, penebangan hutan, pembakaran tanaman penutup tanah; penggembalaan liar, dan gangguan pada sistem drainase alamiah

erosi selokan

pengikisan lereng gunung dan sebagainya yang mengakibatkan terbentuknya jurang

erosi tanah

perusakan dan pemindahan tanah sebagian atau seluruhnya, terutama di daerah yang banyak turun hujan dan banyak musim kering;
(2) proses perpindahan atau pergerakan tanah dari permukaan bumi karena angin atau aliran air