Arti kata kaku menurut KBBI

Apakah Anda sedang mencari makna dari kaku menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia? Berikut adalah penjelasannya:

Arti dari kaku adalah:

ka.ku
Adjektiva (kata sifat)
(1) keras tidak dapat dilentukkan; kejur; kejang;
(2) keras dan liat (tentang daging dan sebagainya) : tubuhnya sudah kaku;
(3) Kiasan janggal: tingkah lakunya kaku;
(4) sukar diberi tahu (menerima pendapat orang); tidak lemah lembut (tidak mudah bergaul; tidak luwes);
(5) tumpul (tentang pikiran);
(6) berserat kasar, biasanya berdaun tegak dan tidak lembut (tentang beberapa jenis rumput)



Kategori:

Kata lain yang mirip dengan kaku adalah: