palatal

pa.la.tal
Adjektiva (kata sifat) Istilah linguistik berhubungan (berkaitan) dengan langit-langit keras;
(2) Nomina (kata benda) bunyi yang dihasilkan dengan menempatkan bagian depan lidah di dekat atau pada langit-langit keras (bunyi [c], [j])

palatalisasi

pa.la.ta.li.sa.si
Nomina (kata benda) Istilah linguistik perubahan kualitas bunyi yang dihasilkan karena naiknya lidah ke arah palatum, biasanya menjadi ciri artikulasi sekunder