membelakangi

mem.be.la.kangi
Verba (kata kerja)
(1) mengarahkan belakang (punggung) kepada: dia duduk membelakangi jendela;
(2) Kiasan tidak menghiraukan; meninggalkan; tidak mau tahu lagi: dia membelakangi teman lama karena sudah mendapat teman baru