jeda

je.da
Nomina (kata benda)
(1) waktu berhenti (mengaso) sebentar; waktu beristirahat di antara dua kegiatan atau dua babak (seperti dl olahraga dan sebagainya) ;
(2) Istilah linguistik hentian sebentar dalam ujaran (sering terjadi di depan unsur kalimat yang mempunyai isi informasi yang tinggi atau kemungkinan yang rendah)

jeda kemanusian

penghentian permusuhan sementara demi menegakkan hak-hak asasi manusia

jeda larik

Istilah sastra hentian arus ujaran dalam pembacaan sajak yang ditentukan oleh peralihan larik dalam sajak