sum

Klasik kapal Siam: maka Baginda pun menyuruh menyiap-kan delapan ratus sum , selain perahu kecil-kecil yang tiada terbilang jumlahnya

sumah

su.mah
Berasal dari bahasa Arab Adjektiva (kata sifat) suka menceritakan kelebihan atau kehebatan diri sendiri kepada orang lain agar mendapat simpati; senang (mengharap) pujian: kita harus menjauhkan diri dari sifat ria dan sumah

sumarah

su.ma.rah
Berasal dari bahasa Jawa Adjektiva (kata sifat) menyerah kepada keadaan; pasrah: dengan sumarah diterimanya musibah itu dengan segala tawakal dan ketabahan hati

sumasi

su.ma.si
Adjektiva (kata sifat) tinggi besar

sumba

sum.ba
Nomina (kata benda) nama zat pewarna merah yang dipakai untuk mewarnai kue dan sebagainya; kesumba

sumbang

sum.bang
Verba (kata kerja)
(1) bersalah (tentang adat) melanggar adat (kebiasaan, kesopanan, dan sebagainya) ;
(2) kurang sopan; berdosa; bermukah; berzina: pasangan muda-mudi yang duduk berdekatan dapat dianggap sumbang pada adat; ia sumbang dengan kawannya, bermukah dengan kawannya;
(3) salah; keliru: langkah sumbang;
(4) tidak sedap didengar atau dilihat: ada suara sumbang yang mengatakan bahwa kekayaan itu berasal dari usaha yang tidak sah; perbuatan itu benar-benar tampak sumbang;
(5) janggal; tidak selaras; sember atau palsu (tentang suara, bunyi); curang (tentang permainan dan sebagainya) ; tidak seimbang (setara)

Verba (kata kerja) , sumbang saran sumbangan berupa saran (nasihat); urun pendapat