pelontar

pe.lon.tar
Nomina (kata benda)
(1) alat dan sebagainya untuk melontar: adikku sedang membuat pelontar dari karet yang tebal;
(2) sesuatu yang digunakan untuk melontari (seperti batu): batu pelontar anjing;
(3) orang yang melempar (melempari, melemparkan) sesuatu: dialah pelontar nya, bukan saya

pelontaran

pe.lon.tar.an
Nomina (kata benda) proses, cara, perbuatan melontar, melontari, atau melontarkan