mencacak

men.ca.cak
Verba (kata kerja) berdiri tegak lurus

mencacak lari

men.ca.cak lari
tergesa-gesa; cepat-cepat (berlari)

mencacak tonggak

men.ca.cak tonggak
berdiri tegak lurus bagaikan tonggak; berdiri tegak dan berdiam sejenak

mencacakkan

men.ca.cak.kan
Verba (kata kerja)
(1) menancapkan; memancangkan tegak lurus (di tanah dan sebagainya) : mencacakkan tiang bendera;
(2) Kiasan mendirikan; menegakkan: mencacakkan patung