jerum

je.rum, men.je.rum
Verba (kata kerja) menderum

jerumat

je.ru.mat
Verba (kata kerja) , men.je.ru.matVerba (kata kerja) menjahit dengan tangan (untuk menambal kain yang sobek dan sebagainya) ; menisik: meskipun masih kecil, ia sudah biasa jerumat sendiri bajunya yang sobek

jerumbai

je.rum.bai
Nomina (kata benda) jerabai; jumbai-jumbai

jerumun

je.ru.mun
Nomina (kata benda)
(1) pondok (tempat berteduh, bersembunyi, dan sebagainya) ; dangau;
(2) belukar yang serupa dangau tempat babi hutan dan sebagainya;
(3) kawanan (babi hutan) yang banyak

jerumus

je.ru.mus
Verba (kata kerja) , men.je.ru.mus.kanVerba (kata kerja)
(1) mendorong hingga jatuh tersungkur, atau jatuh masuk lubang, dan sebagainya: sampai hati ia jerumus anak itu ke selokan;
(2) Kiasan menyesatkan; mencelakakan: ajakanmu hanya hendak jerumus kami