abortus

abor.tus
Nomina (kata benda)
(1) Istilah kedokteran fetus dengan berat kurang dari 500 g pada saat dikeluarkan dari uterus, yang tidak mempunyai kemungkinan hidup;
(2) guguran (janin);
(3) keadaan terhentinya pertumbuhan yang normal (tentang makhluk hidup)

abortus inkomplet

Istilah kedokteran abortus dengan sebagian hasil pembuahan telah keluar, sedangkan sebagian lagi, biasanya plasenta, masih berada dalam rahim

abortus komplet

Istilah kedokteran abortus dengan seluruh isi uterus dan hasil pembuahan telah keluar