Arti kata yang menurut KBBI

Apakah Anda sedang mencari makna dari yang menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia? Berikut adalah penjelasannya:

Arti dari yang adalah:

Partikel kata untuk menyatakan bahwa kata atau kalimat yang berikut diutamakan atau dibedakan dari yang lain: orang yang baik hati;
(2) Partikel kata yang menyatakan bahwa bagian kalimat yang berikutnya menjelaskan kata yang di depan: dijumpainya seorang pengemis yang sedang berteduh di bawah pohon asam itu;
(3) pron kata yang dipakai sebagai kata pembeda: yang kaya sama yang kaya, yang miskin sama yang miskin;
(4) klPartikel adapun; akan: yang hamba ini diperanakkan di Malaka juga;
(5) Partikel Cakapan (tidak baku) bahwa: saya pun percaya yang Adinda kasih juga akan Kakanda

Arkais (tidak lazim) Nomina (kata benda) yang-yangNomina (kata benda) dewa



Kategori:
Kelas Kata:
Ragam Bahasa:

Kata lain yang mirip dengan yang adalah: