penetap

pe.ne.tap
Nomina (kata benda) barang yang dipakai untuk menetap: kertas penetap; kain penetap

penetapan

pe.ne.tap.an
Nomina (kata benda)
(1) proses, cara, perbuatan menetapkan; penentuan; pengangkatan (jabatan dan sebagainya) ; pelaksanaan (janji, kewajiban, dan sebagainya) : penetapan bahasa Indonesia menjadi bahasa persatuan terjadi pada tahun 1928;
(2) Istilah hukum tindakan sepihak menentukan kaidah hukum konkret yang berlaku khusus