orbit

or.bit
Nomina (kata benda) jalan yang dilalui oleh benda langit dalam peredarannya mengelilingi benda langit lain yang lebih besar gaya gravitasinya: orbit bumi mengelilingi matahari

orbita

or.bi.ta
lekuk mata, rongga tempat beradanya bola mata

orbital

or.bi.tal
Nomina (kata benda) Istilah fisika bagian ruang dengan peluang tinggi untuk menjumpai elektron tertentu dalam sebuah atom