memutih

me.mu.tih
Verba (kata kerja)
(1) tampak putih-putih: ombak memutih;
(2) menjadi putih: rambutnya mulai memutih

memutihkan

me.mu.tih.kan
Verba (kata kerja)
(1) menjadikan berwarna putih (dengan mengecat atau mewarnai putih): ia memutihkan tembok itu dengan kapur;
(2) menggelantang (tentang kain dan sebagainya) : memutihkan kain seprai

memutihkan mata

me.mu.tih.kan mata
Kiasan
(1) menyebabkan (membuat) malu; memalukan;
(2) menyakiti hati; menjadikan tidak senang