lop

Nomina (kata benda) laras senapan

lopak

lo.pak
Nomina (kata benda) lekukan tanah yang berisi air (tidak mengalir); kobakan

, lo.pak-lo.pakNomina (kata benda) tempat tembakau (sirih dan sebagainya) yang dibuat dari anyaman daun pandan, kayu, dan sebagainya

Berasal dari bahasa Minangkabau Nomina (kata benda) petak (sawah): memiliki sawah tiga lopak

Adjektiva (kata sifat)
(1) kembali bertingkah laku, berpikir, dan sebagainya sebagai anak-anak (tentang orang yang berusia lanjut);
(2) tidak tahu yang akan dikatakannya; bingung

Nomina (kata benda) [Min] tempat menampung air atau cairan lumpur pada tambang yang kemudian dipompakan ke luar

lopak jadi perigi

Peribahasa naik derajat (orang miskin menjadi kaya dan sebagainya)

lopak-lapik

lo.pak-la.pik
tidak tetap pikiran (tentang orang tua)

lopek

lo.pek
Nomina (kata benda) perahu kecil yang bagian dasarnya rata, biasa dipakai di sungai, danau, rawa, dan sebagainya

loper

lo.per
Nomina (kata benda) Cakapan (tidak baku) orang yang kerjanya mengantarkan koran, menarik rekening, dan sebagainya

lopis

lo.pis
Nomina (kata benda) penganan yang dibuat dari beras pulut, dibungkus daun pisang atau daun tebu, biasa dimakan dengan kelapa parut dan kinca

lopor

lo.por
Nomina (kata benda) istilah pelayaran bagian rantai antara jangkar dan segel pertama yang panjangnya kira-kira sama dengan panjang ulup jangkar