jilat

ji.lat
Verba (kata kerja) , men.ji.latVerba (kata kerja)
(1) menjulurkan lidah untuk merasai (mencolet dan sebagainya) : anjing itu jilat kaki anak yang sedang duduk di kursi;
(2) mulai merembet (tentang api): api itu dalam waktu singkat jilat dinding dan atap;
(3) Kiasan berbuat sesuatu supaya mendapat pujian (dinaikkan pangkat dan sebagainya) : karena pandai jilat , ia lekas naik pangkat

jilatan

ji.lat.an
Nomina (kata benda)
(1) yang dijilat;
(2) perbuatan menjilat;
(3) hasil menjilat