front

Nomina (kata benda)
(1) bagian terdepan; garis depan;
(2) medan pertempuran;
(3) gerakan kesatuan atau gerakan bersama dalam mencapai suatu tujuan politik atau ideologi

frontal

fron.tal
Adjektiva (kata sifat) secara terbuka (berhadap-hadapan): serangan frontal itu tidak menguntungkan pihak kita