bilateralisme

bi.la.te.ral.is.me
Nomina (kata benda) Istilah politik praktik meningkatkan hubungan dagang antara dua negara dengan cara membuat perjanjian yang mengatur hal, seperti volume dan komposisi perdagangan dan harga barang komoditi